Soal Teknik Digital (3)

BY IN Ilmu Komputer Comments Off on Soal Teknik Digital (3)

Buatlah Program untuk menentukan bit parity yang harus ditambahkan ke dalam suatu bilangan biner. Gambaran umumnya sebagai berikut:
Input:
Parity Genap atau Parity Ganjil; Bilangan Binernya
Output:
Bit Paritynya – berupa angka 0 atau 1.
Algoritma:
1. Pesan variabel untuk pilihan parity dalam integer; bilangan biner dalam string.
2. Masukkan pilihan parity genap atau ganjil, simpan dalam variabel.
3. Masukkan bilangan binernya.
4. Hitung digit 1 pada bilangan binernya.
5. Jika parity genap, jika jumlahnya ganjil, cetak 1, jika jumlahnya genap, cetak 0.
6. Jika parity ganjil, jika jumlahnya ganjil, cetak 0, jika jumlahnya genap, cetak 1.
Petunjuk:
Jika kesulitan, bilangan biner boleh dimasukkan satu persatu per digit, dengan looping.
Penilaian:
Free Compilation Error, Struktur Program dan Tampilan Output




Comments are closed.